Rayap sering bersarang di perabot rumah tangga atau pada kerangka bangunan sehingga dapat memicu kerugian ekonomi akibat kerusakan yang dirumbulkan karena memakan kayu yang ada. Kini sudah banyak metode yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut, salah satunya ialah dengan melakukan penyemprotkan ke area yang yang menjadi sarang dari rayap ini. Cara ini seringkali menjadi pilihan karena lebih praktis dan menunjukkan hasil yang maksimal. Berbagai bahan pun dapat menjadi pilihan untuk penyemprotan serangga pengganggu ini. Seperti penggunaan bahan alami diantaranya air garam, air kapur sirih da banyak lainnya. Bahan alami sering digunakan karena memiliki resiko kecil mencemari lingkungan namun memiliki hasil yang maskimal untuk mengusir dan membasmi rayap. Ketika akan melakukan pembasmian dengan cara peyemprotan perhatikan hal ini sebelum menggunakan alat semprot rayap.
Table of Contents
Perhatikan Hal-Hal Ini Sebelum Menggunakan Alat Semprot Rayap
Perlu sekali untuk memperhatikan keselamatan diri sendiri dan orang lain pada saat akan melakukan pembasmian terhadap rayap. Sebab jika menggunakan bahan kimia aktif tentunya memiliki peluang untuk menimbulkan efek negatif baik bagi lingkungan ataupun kesehatan manusia. Ianjurkan untuk mengikuti petunjuk dan berhati-hati dalam menerapkannya. Karena hal tersebut, bacalah artikel ini secara menyeluruh untuk mendapatkan hal penting yang perlu Anda ketahui.
Area yang Akan Disemprot
Langkah awal adalah untuk memperhatikan area yang akan dilakukan penyemprotan, singkirkanlah dari benda atau barang lainnya agar tidak terkontaminasi dengan bau ataupun efek dari penyemprotan. Serta jangan lupa agar untuk menjauhkan anak-anak dari jangkauan agar tidak mengganggu ataupuun terekna dari percikan dari alat semprot rayap. Bagi rayap si pemakan kayu ini sangat mungkin sekali bagi mereka untuk memakan plafon atau kusen pada ventasi jendala Anda, jika akan menyemprotkan pada area yang tinggi, perhatikan keselamatan Anda jika harus menaiki tangga atau kursi.
Baca juga: Cara serta Bahan Alami dan Ampuh sebagai Pembasmi Rayap di Rumah
Menggunakan Pelindung Diri

Dalam menimalisir resiko keselamatan dan agar proses penyemprotan yang Anda lakukan berlangsung lancar dan aman gunakanlah pelindung diri. Sebab bisa saja cairan yang Anda digunakan berbahaya jika terkena langsung pada kulit atau bagian lainnya. Gunakanlah sarung tangan untuk melindungi tangan Anda dari serangan rayap maupun percikan dari bahan yang digunakan. Gunakan pula masker untuk melindungi indera penciuman dari bau yang menyengat yang bisa saja mengganggu konsetrasi. Jika perlu gunakan kacamata agar percika cairan anti rayap yang menyemprot tidak langsung mengenai mata.
Kebersihan Alat
Memperhatikan kebersihan dari alat semprot juga sangat penting agar obat atau ramuan alami yang sudah anda masukkan tidak tercampur dengan kotoran atau cairan sisa bekas penggunaan alat itu sebelumnya. Hal ini nantinya dapat mempengaruhi kandungan dari obat dan dapat mengganggu kinerja yang tidak maksimal. Bersihkan dahulu alat semprot rayap menggunakan air bersih, atau dapat juga mencuci dengan sabun cuci dan bilas sampai bersih. Jika akan digunakan pastikan untuk mengeringkan alatnya terlebih dahulu.
Produk yang Digunakan
Pemilihan produk yang tepat juga sangat penting, jika akan melakukan penyemprotan dengan obat-obat anti serangga hendaknya membaca petunjuk yang tertera serta memahami dampak dan resiko dari penggunaan obat itu. Jangan sembarang melakukan eksperimen dan penyemprotan jika Anda masih belum paham akan tata cara yang benar. Tentu saja pembasmian rayap secara mandiri apabila menggunakan bahan reaktif sangat bisa menimbulkan resiko baik resiko kesehatan diri sendiri atau orang yang berada pada area itu. Pahami secara seksama tindakan yang akan dilakukan jikalau terjadi hal yang tidak diinginkan. Misalnya jika Anda tidak menggunakan kacamata, lalu percikan mengenai mata segera bilas dengan air mengalir dan air bersih. Apabila perlu segera datang ke fasilitas kesehatan yang terdekat dengan lokasi Anda sekarang.
Meminta Bantuan kepada Professional

Yang terakhir adalah meminta bantuan kepada professioal adalah tindakan yang dapat Anda pilih sehingga tidak perlu khawatir akan bahaya dan resikonya. Saat ini banyak jasa pest control yang sudah berkembang di tengah-tengah masyarakat. Namun, pastikan untuk memilih kami Suntik Rayap untuk membantu Anda mengatasi serangan dari koloni rayap. Mengapa harus memilih kami dari Tim Suntik Rayap? Karena kami memiliki visi dan misi yang jelas untuk menetapkan standar kualitas dalam industri pengendalian hama. Pengalaman kami dalam mengatasi rayap dan pengendalian hama lainnya sudah lebih dari sepuluh tahun. Sehingga tidak diragukan lagi pelayanan yang kami berikan pasti akan optimal. Maka dari itu telpon dan hubungi kami sekarang juga pada nomor ini 0822-3333-8334.
Selain bisa menghubungi Suntik Rayap, Anda juga bisa mengunjungi halaman website kami di suntikrayap.com untuk berkonsultasi dalam mengatasi permasalahan rayap. Solusi terbaik akan kami berikan sebagai bantuan dalam meringankan masalah Anda. Karena akan lebih baik jika mempercayakan kepada tim professioanal kami. Nah itu saja hal yang perlu diperhatikan saat menggunakan alat semprot rayap. Semoga membantu.